Otopedia

Selang Kopling / Flexible Hose

Mesin

Selang Kopling merupakan komponen (media) untuk jalur minyak pada sistem kopling Manual yang menggunakan minyak

Sekring / Fuse

Kelistrikan

Dengan sistem Sekring yang normal maka kendaraan akan terlindungi dari efek arus yang berlebih, bisa berakibat kerusakan pada komponen terkait, bahkan mengurangi resiko kebakaran pada sistem kendaraan

Steering Gear

Sasis

Segera perbaiki Steering Gear mobil ketika bermasalah,karena akan mengganggu performa sistem kendali mobil

Shock Absorber / Shock Breaker

Sasis

Shock absorber merupakan komponen penting yang menunjang kenyamanan sebuah mobil

Sensor CKP

Kelistrikan

CKP (Crankshaft Position) Sensor hanya ada di mobil dengan sistem injeksi.

Sensor MAP

Kelistrikan

MAP sensor atau kependekan dari Manifold Absolute Pressure, terpasang pada mobil-mobil jaman kini yang sudah menggunakan ECU (Electronic Control Unit) dan mesin sistem injeksi.

Sensor MAF

Kelistrikan

MAF (Mass Air Flow) sensor adalah salah satu komponen yang ada pada mobil dengan sistem EFI atau Electronic Fuel Injection